Qunut Antara Pro dan Kontra |
Qunut Antara Pro dan Kontra ( Buku Saku )
Persoalan Qunut dalam syariat islam sebenarnya bukanlah persoalan prinsip, melainkan persoalan furu'iyah. Namun, berangkat dari persoalan yang bukan prinsip ini sebagian umat islam menjadikan qunut sebagai dasar mukholafah (berpecah belah) antara sesama mereka.
Fakta ini tidak hanya terjadi pada masa sekarang saja, di Cordova pada akhir khalifah islamiyah dahulupun mukholfah akibat ikhtilaf fil furu' ini telah terjadi, mengesampingkan persoalan yang lebih besar, yaitu jihad. Sehingga dengan mudah waktu itu Cordova diserbu oleh musuh.
Buku yang kami suguhkan ini InsyaAllah akan dapat memberikan pemahaman kepada anda tentang makna, kronologi, dasar hukum antara yang pro dan kontra Qunut, yang akhirnya dapat melahirkan sikap-sikap tasamuh, ta'awun, tahabub dan ukhuwah islamiyah. sehingga sumber-sumber perpecahan umat dapat kita minimalisir.
Silahkan cek harga serta buku dan kitab lainnya hanya di www.haromain.id
Blogger Comment
Facebook Comment